FLIP FLOP merupakan piranti elektronika yang memiliki dua keadaan output yang stabil (Bistable Multivibrator), dimana suatu rangkaian flip flop dapat mempertahankan suatu keadaan biner dari dua keadaan sampai adanya sinyal input pemicu yang membuatnya bergantian keadaan. Rangkain dasar suatu flip flop dapat di konstruksikan dengan dua gerbang NOR atau dua gerbang NAND, dimana masing masingnya memiliki dua output, Q dan Q', dan dua input, set dan reset.